Adhyaksa Mural Fest 2025, Upaya Kampanye Antikorupsi Melalui Seni

Rabu, 19 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, Insertrakyat.com | Kampanye antikorupsi terus digaungkan melalui berbagai cara, salah satunya lewat seni mural. Adhyaksa Mural Fest 2025 digelar pada 18-19 Maret 2025 di Lapangan Upacara Kejaksaan Agung, Jakarta.

Kegiatan ini sebagai wadah bagi seniman mural menyampaikan pesan antikorupsi secara kreatif dan inspiratif.

Jaksa Agung RI, Sanitiar Burhanuddin

Kegiatan ini mengusung tema “Bersama Lawan Korupsi, Bersama Lindungi Negeri” dan diresmikan langsung oleh Jaksa Agung. Dalam sambutannya, ia menegaskan bahwa keterlibatan publik dalam gerakan pemberantasan korupsi sangat penting.

“Pesan anti korupsi diharapkan dapat tersampaikan lebih luas melalui seni mural, sehingga mampu menginspirasi generasi muda untuk turut serta dalam gerakan membangun integritas bangsa,” ujar Jaksa Agung, ST Burhanudin.

Hadir sejumlah seniman dalam acara Mural Feast (19/3/2025).

Festival ini merupakan hasil kerja sama Kejaksaan Agung dengan Tempo Media Group. Melalui seni mural, kampanye antikorupsi tidak hanya menjadi wacana hukum, tetapi juga budaya yang lebih dekat dengan masyarakat.

BACA JUGA :  Satnarkoba Polres Bulukumba Tangkap 3 Pria, Sita Sabu 7,5 Gram

Penyelenggaraan acara tersebut, sejalan dengan strategi pencegahan korupsi yang diatur dalam kebijakan Kejaksaan Agung. Kolaborasi antara aparat penegak hukum dan masyarakat diharapkan dapat membangun kesadaran kolektif dalam melawan praktik korupsi.

“Seni mural dapat menjadi sarana efektif dalam menyampaikan pesan moral dan sosial, sekaligus memperkuat gerakan antikorupsi di tengah masyarakat,” pungkas Jaksa Agung.

BACA JUGA :  Mezzo-Soprano Malaysia Zoe Hong Yee Huay Akan Bawakan "Meditasi Batu" Karya Pulo Lasman Simanjuntak di Skotlandia
Sejumlah pejabat publik Adhyaksa hadir dalam kesempatan tersebut

Adhyaksa Mural Fest 2025 menjadi salah satu contoh bagaimana seni dapat menjadi alat komunikasi yang kuat dalam mendorong perubahan sosial dan memperkuat nilai-nilai integritas di masyarakat.

Penulis : Miftahul Jannah

Editor : Isma

Sumber Berita : Kapuspenkum, Dr Harli Siregar

Follow WhatsApp Channel insertrakyat.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Komplotan Pu Nekat Curi Pasir, Ditangkap Polisi
Dua Tahun Buron, Algojo Malam Ditangkap di Sarangnya
Polisi Bagi Takjil, PD IWO Subulussalam Apresiasi Kapolres Subulussalam
Safari Ramadhan, Kapolres Aceh Selatan Laksanakan Shalat Tarawih Berjamaah dan Sampaikan Pesan Kamtibmas di Meukek
Satresnarkoba Polres Aceh Selatan Serahkan Dua Tersangka dan Barang Bukti Narkotika ke Kejaksaan
Temuan BPK: Kesalahan Penganggaran Rp 7,7 Miliar di Dinas Pendidikan Pangkep
Berkah Buka Bersama Menyatukan Hati : Pererat Hubungan Polri dengan AMJ-RI Sinjai
Kasat Lantas Polres Bulukumba Urai Kemacetan di Jalan Dato Tiro

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 06:59 WITA

Komplotan Pu Nekat Curi Pasir, Ditangkap Polisi

Kamis, 20 Maret 2025 - 06:16 WITA

Dua Tahun Buron, Algojo Malam Ditangkap di Sarangnya

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:00 WITA

Polisi Bagi Takjil, PD IWO Subulussalam Apresiasi Kapolres Subulussalam

Kamis, 20 Maret 2025 - 00:49 WITA

Safari Ramadhan, Kapolres Aceh Selatan Laksanakan Shalat Tarawih Berjamaah dan Sampaikan Pesan Kamtibmas di Meukek

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:44 WITA

Satresnarkoba Polres Aceh Selatan Serahkan Dua Tersangka dan Barang Bukti Narkotika ke Kejaksaan

Berita Terbaru

Para terduga pelaku (kolase foto Insert).

Hukrim

Komplotan Pu Nekat Curi Pasir, Ditangkap Polisi

Kamis, 20 Mar 2025 - 06:59 WITA

Hukrim

Dua Tahun Buron, Algojo Malam Ditangkap di Sarangnya

Kamis, 20 Mar 2025 - 06:16 WITA