Soppeng Genjot Percepatan Serapan Gabah 2025

Rabu, 19 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SOPPENG INSERTRAKYAT.COM – Kapolres Soppeng, AKBP Aditya Pradana, S.I.K., M.I.K., menghadiri Rapat Koordinasi Percepatan Penyerapan Gabah/Beras Tahun 2025 yang digelar di Gedung Bulog Kabupaten Soppeng pada Rabu (19/3/2025).

Rapat yang diprakarsai oleh Pemerintah Kabupaten Soppeng ini bertujuan untuk memastikan ketersediaan beras bagi masyarakat serta meningkatkan kesejahteraan petani melalui optimalisasi serapan gabah.

BACA JUGA :  GRIB Jaya SBD dan NTT Hadirkan Komisi IV DPR RI dalam Panen Raya Jagung dan Pembukaan 400 Hektar Lahan Tidur

AKBP Aditya menyebut, sinergi antara pemerintah, petani, dan para pemangku kepentingan dalam menjaga stabilitas pangan sangat diharapkan.

ADVERTISEMENT

Post ADS 1

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita harus berkolaborasi untuk memastikan produksi dan penyerapan gabah berjalan maksimal, sehingga kesejahteraan petani meningkat dan ketahanan pangan tetap terjaga,” ujar Kapolres Soppeng.

Turut hadir dalam rapat ini Wakil Bupati Soppeng, unsur Forkopimda, perwakilan Dinas Pertanian, Dinas Perindustrian, serta stakeholder lainnya. Pembahasan mencakup strategi dan langkah konkret dalam mengoptimalkan produksi serta distribusi beras di wilayah Soppeng. (*).

Penulis : Rudi

Editor : Isma

Follow WhatsApp Channel insertrakyat.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketum BPC HIPMI Lhokseumawe Bantah Mendukung Mawardi Nur: Itu Klaim Sepihak
Jum’at Keramat! La Songo Bicara Indikasi Penyimpangan di Bawaslu Konsel, KPK Beri Sinyal Kuat
Kapolres Aceh Selatan: Tindak tegas aksi Premanisme berkedok Ormas.
Gubernur Sultra Lantik Bupati dan Wakil Bupati Buton Tengah Periode 2025-2030
Polda Sulsel, Ada Tambang Diduga Ilegal di Kabupaten Barru Kembali Beroperasi, Rakyat Resah!
Firli dan Drama Hukum Tanpa Babak Akhir, Polda Metro Jaya Dikabarkan Bakal Tetapkan Tersangka TPPU dan SERET KE PENJARA!
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gagalkan Pemberangkatan Dua CPMI Ilegal ke Malaysia
Kejaksaan Negeri Pidie Jaya Panggil Para Pengusaha yang Menunggak Pajak

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:06 WITA

Ketum BPC HIPMI Lhokseumawe Bantah Mendukung Mawardi Nur: Itu Klaim Sepihak

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:11 WITA

Jum’at Keramat! La Songo Bicara Indikasi Penyimpangan di Bawaslu Konsel, KPK Beri Sinyal Kuat

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:34 WITA

Kapolres Aceh Selatan: Tindak tegas aksi Premanisme berkedok Ormas.

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:25 WITA

Gubernur Sultra Lantik Bupati dan Wakil Bupati Buton Tengah Periode 2025-2030

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:13 WITA

Firli dan Drama Hukum Tanpa Babak Akhir, Polda Metro Jaya Dikabarkan Bakal Tetapkan Tersangka TPPU dan SERET KE PENJARA!

Berita Terbaru